Soal UAS untuk kelas 3 SD Tema 1-8

Selamat Datang Teman Teman Di Soal UAS untuk kelas 3 SD Tema 1-8 . Sebelumnya Silahkan Baca Petunjuk Berikut ini :

  1. Waktu Mengerjakan 120 Menit.
  2. Pilih Salah Satu Jawaban Yang Dianggap Benar (Setiap Soal Yang Benar Memiliki Bobot Nilai 1).
  3. Anda Bisa Mengubah Jawaban Jika Tidak Yakin/Salah Centang Pada Kolom Pilihan Ganda.
  4. Setelah Mengerjakan Seluruh Soal, Silahkan Klik Tombol "SUBMIT" Dibagian Bawah Soal Terakhir.
  5. Hasil Nilai Dan Keterangan Jawaban Akan Ditampilkan Setelah Menekan Tombol "SUBMIT".
  6. Nilai tidak akan keluar jika belum menekan tombol "SUBMIT".

A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b, c atau d didepan jawaban yang benar !

PKN

1. Indonesia terdiri atas berbagai suku bangsa yang memiliki adat dan kebiasaaan berbeda. Dengan adanya perbedaan Indonesia memiliki semboyan “ Bhinneka Tunggal Ika “, dibawah ini lambang semboyan Negara Indonesia yang benar adalah ….

2. Dengan adanya perbedaan, kita tetap dapat saling membantu. Selain itu, kita dapat saling melengkapi. Hal tersebut merupakan pengertian dari ….

3. Susi mengajak dodi untuk minum jus di kantin sekolah. Dito menolak ajakan susi. “ maaf, susi. Aku tidak suka minum jus. Aku lebih suka minum susu coklat,” kata Dito. Tanggapan tepat untuk melengkapi teks diatas adalah ….

4. Hal positif Akibat dari adanya perbedaan sifat dan kebiasaan yang benar adalah ….

BAHASA INDONESIA

5. Dibawah ini contoh bahan dasar alami untuk membuat pakaian, kecuali ….

6. Dalam bacaan “ Pengolahan Susu Sapi “ ada berbagai olahan yang dihasilkan dari susu sapi. Dibawah ini contoh olahan yang dihasilkan dari susu sapi, kecuali ….

7. Selain kentungan, gong dapat menjadi pilihan sebagai penyampaian pesan. Kata yang bergaris bawah merupakan contoh alat komunikasi ….

MATEMATIKA

8.Perhatikan Gambar Berikut !


Berapa banyak simetri putar yang dimiliki bangun diatas ….?

9. Hitunglah keliling bangun dibawah ini!

10. Hitunglah keliling bangun dibawah ini!

11. Hitunglah keliling bangun dari gambar berikut..

BAHASA INGGRIS

12. Characteristic of living things isexpect…

13. Human breathe with their…

14. “ Growth “ in Indonesian language is…

15. Corn breeds with…

16. “Benefit “ in Indonesian language is…

ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

17. Berikut yang merupakan contoh makhluk hidup adalah ....

18. Setiap makhluk hidup mengalami pertumbuhan, artinya ....

19. Untuk melestarikan jenisnya agar tidak punah maka makhluk hidup dapat melestarikan jenisnya dengan cara ....

20. Tumbuhan dapat bernapas melalui ....

21. Contoh hewan herbivora adalah ....