PDF Al qariah dan Tafsir (Arab, Latin, Artinya) – Teks bacaan atau tulisan surah Al Qari’ah full ayat 1-11 lengkap dengan terjemahan tafsir surat Al Qoriah bahasa Indonesia akan menjadi tema utama kita kali ini dan bisa teman teman download atau unduh gratis serta mudah proses downloadnya.
File yang akan dibagikan selain format pdf, akan dibagikan juga surah Al Qariah doc (word) serta aplikasi surah al qari’ah.
Arti dari surat Al Qariah adalah “hari kiamat”, surat ini memiliki 11 ayat dan terdapat 1 ruku’ didalamnya.
Menurut klasifikasi surah Al Quran berdasarkan tempat turunnya, surah AL Qariah masuk kedalam golongan surat Makkiyah.
Surah Makkiyah maknanya adalah surat surat yang diturunkan di kawasan Makkah.
Dalam mushaf Al Quran, surah al qariah menempati urutan ke 101.
Kemudian dalam pengelompokan juz Al Quran, surah al Qoriah berada di juz ke 30 atau Juz Amma.
Sedangkan nama Al Qariah sendiri asbabun nuzulnya berasal dari kata yang ada di ayat pertama surah ini.
Urutan waktu penurunan surat AL Quran, surah al Qariah diturunkan setelah surat Al Quraisy.
Bagi teman teman yang ingin memiliki ebook surat Al Quran lainnya, silahkan download beberapa surat berikut ini.
Semua surat diatas siap untuk dicetak di dipelajari secara offline maupun online malalui smartphone atau perangkat laptop/Pc teman teman.
Selanjutnya mari kita menuju tema utama pada pembahasan kali ini.
Download Ebook Surat Al Qariah Lengkap
Seperti yang sudah disebutkan diawal, disini akan dibagikan beberapa format file surah Al Qariah.
Diantaranya ada surah Al Qariah Pdf, surah Al Qari’ah Doc dan aplikasi surat Al Qoriah untuk smartphone android.
Silahkan lihat daftarnya pada tabel dibawah ini.
Update !!
* Jika ada link yang rusak, silahkan beritahu kami dengan berkomentar agar segera diperbaiki..
1. Surat Al Qariah Arab, Latin dam Terjemahannya
Judul | Link |
---|---|
Surah Al Qari’ah Arab, Latin, Artinya Pdf | Download |
Surah Al Qari’ah Arab, Latin, Artinya Doc | Download |
2. Terjemahan Tafsir Surat Al Qariah Lengkap
Judul | Link |
---|---|
Tafsir Surah Al Qari’ah Pdf | Download |
Tafsir Surah Al Qari’ah Doc | Download |
3. Teks Surat Al Qariah Arabic
Judul | Link |
---|---|
Bacaan Surah Al Qari’ah Arab Pdf | Download |
4. Aplikasi Surat Al Qariah
Judul | Link |
---|---|
APK Surah Al Qari’ah | Download |
Itu tadi kumpulan link download PDF Al qariah dan Tafsir (Arab, Latin, Artinya) lengkap dengan beberapa format file lainnya yang bisa teman teman jadikan referensi mempelajari surah ini atau untuk menghafalkannya.
Selanjutnya yuk kita bahas juga rangkuman isi kandungan surah Al Qariah atau pokok pokok pembahasannya melalui ulasan singkat berikut ini.
Rangkuman Pokok Pokok Pembahasan Surat Al Qari’ah
Secara bahasa arti al qariah adalah mengguncang atau menggebrak, lalu kata ini digunakan atau dinisbatkan kedalam makna hari kiamat.
Adapun pokok pembahasan yang terkandung dalam surah ini menyangkut pembahasan hari kiamat dan keadaan pada waktu itu.
Disebutkan pada masa itu manusia sangat kebingungan, dan digambarkan seeti laron atau anai anai yang bertembaran.
Lalu gungung gungung akan menghamburkan isinya dan pada masa itu juga sangat mengerikan dan mengguncang siapa saja yang hidup dikala waktu itu.
Disebutkan tentang hari penimbangan amal kebaikan, barang siapa yang berat timbangan amalnya maka dia akan mendapatkan kehidupan yang menyenangkan.
Sebaliknya, mereka yang ringan timbangan amalnya akan mendapatkan tempat kembali yang tercela yakni neraka Hawiyah yang merupakan tempat api yang sangat panas.
Nah itulah tadi sekilas tentang isi kandungan surah Al Qariah atau pokok pokok pembahasan surat AL Qari’ah yang bisa disampaikan.
Untuk lebih lengkap dan jelasnya, silahkan teman teman pelajari tafsir surat Al Qariah ini kepada ahli tafsir atau mufasir seperti ustadz atau ulama.
Berikut ini akan kami sampaikan juga rangkuman informasi surah Al Qariah dalam bentuk tabel, berikut ini tabel info surah Al Qariah.
Informasi | |
---|---|
Arti Nama | Hari Kiamat |
Golongan | Makkiyah |
Urutan Surah | 101 |
Nomor Juz | Juz 30 |
Waktu pewahyuan | diturunkan sesudah Surat Al Quraisy |
Statistik | |
Total ruku’ | 1 ruku’ |
Jumlah ayat | 11 ayat |
Surat Sebelumnya | Surah Al Adiyat |
Surat Setelahnya | Surah At Takasur |
Baik, itu tadi pembahasan lengkap pada tema PDF Al qariah dan Tafsir (Arab, Latin, Artinya) kali ini.
Semoga apa yang sudah disampaikan dan bagikan bisa bermanfaat dan menambah kecintaan untuk terus belajar dan mengajarkan Al Quran dalam kehidupan sehari hari.